Perbedaan sistem operasi Linux dan sistem operasi Windows, tentu kita semua tau bahwa mereka berdua adalah salah satu system operasi yang banyak dipakai di media komputer. Memang system operasi Windows sudah membuming dari dulu untuk masalah pemakainya, dan Linux merupakan system operasi yang baru banyak dipakai saat saat ini. Nah, apakah perbedaan dari dua system operasi tersebut ? Mari kita bahas disini..!!!
TAMPILAN
sebenernya tampilan linux hampir sama dengan tampilan di windows, hanya saja tampilan linux sedikit monoton. Dan tampilan windows lebih berfariasi, tampilan windows kita bisa ubah sedemikian rupa sesuai dengan yang kita mau.
KETAHANAN
Dari segi keamanan linux terkenal akan tahannya terhadap serangan virus, namun bukan berarti linux terbebas dari virus lho, tetapi virus itu tidak dapat berkembang seperti halnya virus pada system operasi windows. Windows berbeda dengan linux, windows lebih rentan di serang virus, virus di windows mudah dengan cepat berkembang, sebab sifat komersialnya tertutup dan kekurangan lainnya windows juga rentan dengan serangan hacker.
HARGA
Jika kita lihat dari harganya, linux cukup terjangkau lho. Ini disebabkan oleh sifat open source pada linux, dan biaya yang dipakai hanyalah biaya internet untuk mendownload OS linux tersebut. Apabila linux terkenal murahnya sebab open source nya, berbeda lagi dengan windows, harga OS windows cukup terbilang mahal. Namun apa alasan windows tetap laris di pasaran? itu di sebabkan sifat kebutuhan dan user friendly di dalam system operasi windows yang menjadikan windows tetap laris dipasaran.
PENGGUNAAN
Dengan kelebihan yaitu ketahan linux terhadap virus dan juga source code nya yang bisa dengan mudah dan ditambah menjadikan linux sering dipakai sebagai system Administrator. Dan windows dapat digunakan pelajar dan pekerja dalam membuat laporan. Sebab tampilannya yang telah familiar dikalangan pelajar dan pekerja.
Dalam system operasi Windows Anda akan menemukan perbedaan drive A dan B. Namun jika Anda masuk ke dalam system operasi Linux maka tidak mengenal perbedaan tersebut. Selain hal itu system operasi linux tidak mengeja alpabhet dari A sampai Z, namun linux mengenali komputer dari sistem direktorinya.
System operasi linux memiliki sifat case-sensitive, yang berarti huruf besar dan huruf kecil mempunyai arti yang berbeda. Dan dukungan perangkat keras pada Windows sangatlah mudah, sedangkan pada linux kadang masih ditemukan suatu hardware yang terkadang belum bekerja secara sempurna. Penyebab semua itu adalah karena perusahaan pembuat hardware
tersebut tidak menyediakan driver untuk linux lho. Mengenai perbedaan Windows dan Linux yang lainnya merupakan mengenali lisensi produk. Dalam system operasi windows mempunyai lisensi yang harus dibayar oleh penggunanya. Dan untuk sistem operasi linux dan program aplikasi pendukung berlisensi gratis atau free.
Mengenai perbedaan sistem operasi Windows 7 dan system operasi Linux Ubuntu, sesungguhnya setiap operating system semuanya sama yakni mempunyai sebuah keistimewaan dan kekurangan, sytem operasi sekarang memang sudah banyak buatan Windows,Linux,Apple, dan beberapa yang lainnya. Pemakainya sekarang sudah banyak. Dan untuk kecepatan boot lebih cepat, serta fitur lebih lengkap. Redesain pada shell windows dengan taksbar yang terbaru, dan fitur keamanan yang baru pula.
Bagaimana sudah mengetahui bukan Perbedaan Sistem Operasi Linux dan Windows sekarang ? Tergantung Anda mau memilih yang mana untuk system operasi notebook, laptop atau komputer Anda. Tentunya di sesuaikan dengan keinginan.