Cara Mudah Merubah Tampilan Whatsapp seperti Instagram

Cara Mudah Merubah Tampilan Whatsapp seperti Instagram
Daftar Isi Artikel

Aplikasi Whatsapp pada tahun ini banyak sekali melakukan perubahan. Whatsapp secara konsisten selalu mengupgrade fitur terbaru seperti mode dark mode, Play video langsung dari youtube, Otentikasi sidik jari dan akan terus diperbarui mengukuti perkembangan jaman. Tidak heran whatsapp sendiri baru-baru ini mengumumkan bahwa hanya bisa dipakai di OS android dan iOS yang lebih tinggi, karena memang membutuhkan RAM dan sistem operasi yang baru dan cukup kuat.

Baca Juga : Whatsapp Tidak Bisa Di Gunakan Di Android & Iphone

Sekarang kamu sudah bisa menikmati tampilan whataspp terbaru yaitu darkmode. Pihak WhatsApp telah memberi penjelasan untuk fitur dark mode yang dirancang agar mengurangi Mata lelah saat membaca diruangan dengan cahaya yang rendah. Namun ada cara yang lebih keren yaitu merubah tampilan whatsapp menjadi seperti instagram. Selain merubah tampilan seperti IG kamu bisa mengganti tampilannya seperti iphone dan banyak lagi tema keren lainnya.

Pada artikel ini kami akan share tutorial lengkap beserta gambar Cara Merubah Tampilan Whatsapp seperti Instagram simak yak !

Cara Merubah Tampilan Whatsapp 

1. Download WhatsApp Aero v8.12 APK

Download aplikasi WA Aero lalu install klik disini https://gbplus.net/versions/whatsapp-aero/

2. Pengaturan Whatsapp Aero 


Buka aplikasi Whatsapp lalu pilih setuju dan lanjutkan.



Masukan no telp dan kode negara.



Jika ada tampilan seperti gambar diatas pilih later



Klik menu di sebelah kanan atas > Pilih Aero Mods



Selanjutnya pilih Aero Themes > Unduh Aero Themes



Ada sekitar 3000 thema. Contoh disini pilih Aero_iOS dan tunggu penginstalan. 




Kembali kepengaturan pilih beranda > Menu Baris



Hidupkan enable IG style > Pilih Advance home screen style



Dan pilih Aero - Curved 3 IG.



Kembali kehalaman awal whatapp dan Hasilnya seperti gambar diatas. Memakai aplikasi ini sama saja seperti whatsapp hanya saja kamu bisa merubah tampilan lebih bagus.

Baca Juga : Trik Membuat akun Whatsapp Tanpa Nomor Telepon

Kamu juga bisa memodifikasi tampilan whatsapp dengan tema yang kamu suka. Sekian tutorial Cara Merubah Tampilan whatsapp. Semoga bermanfaat.

★★★★